SEMANTIK DAKWAH (BAGIAN 3)
SEMANTIK DAKWAH (BAGIAN 3)
Oleh: Chabib Musthofa
Mudir JATMAN Idaroh Ghusniyah Buduran
Boleh jadi pidato, orasi, dan ceramah menjadi satu pilihan cara orang berdakwah. Tapi pidato, orasi, dan ceramah belum tentu mewakili prinsip dan kaidah dakwah. Seringkali orang yang berpidato, berorasi, dan berceramah –apalagi yang berisi tema-tema keagamaan—mengklaim bahwa apa yang mereka lakukan merupakan dakwah, walaupun bila mau jujur dan obyektif itu bukan sepenuhnya bisa disebut dakwah. apalagi ketika pidato, orasi, dan ceramah itu sengaja dilakukan dengan tujuan agar dapat dikonversi secara…