KETIKA SANG PANGLIMA BESAR MENDAPAT TEGURAN SPIRITUAL
KETIKA SANG PANGLIMA BESAR MENDAPAT TEGURAN SPIRITUAL
Oleh: Chabib Musthofa
Mudir JATMAN Idaroh Ghusniyyah Buduran
“Janganlah takjub terhadap diri sendiri, Anda akan rugi dan terhempas hina. Patut sekali Anda hati-hati dalam beramal. Segala karunia itu di tangan Allah, dan Dia itu Maha menguasai segala imbalan.”
Kalimat di atas adalah bagian akhir dari surat yang diberikan oleh khalifah Abu Bakar al-Shiddiq pada panglima besar (al-qoid al-‘am) umat Islam, Khalid bin Walid ketika pada saat rodliyallahu ‘anhum ajma’in. Mulai penghujung bulan Sya’ban 12 hijriyah/633 masehi,…