Terkini
banner add
PEDAGANG IKAN KELILING DIBANTU LAZISNU BUDURAN

Dukuhtengah – Terus menebar manfaat sepertinya sudah menjadi tekad NU Care-Lazisnu MWCNU Buduran Sidoarjo. Tepat di hari Minggu, 08 September 2024 kemaren, melalui UPZIS Desa Dukuhtengah Kec. Buduran Kab. Sidoarjo, NU Care-Lazisnu MWCNU Buduran menyalurkan bantuan ekonomi kepada salah satu dhuafa Desa Dukuhtengah yang membutuhkan uluran tangan. Bantuan tersebut berupa tambahan modal usaha untuk Ibu Dyah, seorang penjual ikan keliling yang beralamat di RT 04 RW 01 Desa Dukuhtengah Kec. Buduran Kab. Sidoarjo.

Ibu Dyah merupakan seorang istri sekaligus ibu…

Read More

Rapat Anggota Tahunan PR Fatayat NU Dukuhtengah : Evaluasi Kinerja dan Pemilihan Ketua Baru di Tengah Antusiasme Anggota

Dukuhtengah – Pimpinan Ranting Fatayat NU Dukuhtengah gelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) di Desa Dukuhtengah malam tadi (03/09)

PR Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) Dukuhtengah baru saja menggelar Rapat Anggota Tahunan yang berlangsung dengan penuh semangat dan antusiasme. Acara ini diselenggarakan di kediaman sahabat Rif’atul Muchibbah, pada 3 September 2024.

Acara ini dihadiri oleh kepala desa, PRNU dan seluruh banom serta lembaga NU meliputi Ansor, NU Care Lazisnu, IPNU IPPNU, Pagarnusa, Ishari, dan juga seluruh anggota fatayat yang sangat…

Read More

Sukses Meriahkan Malam Takbiran, Pimpinan Ranting IPNU IPPNU Dukuhtengah Gelar Takbir Keliling Malam Idul Fitri 1445 H

Dukuhtengah – Pimpinan Ranting Ikatan Pelajar NU Ikatan Pelajar Putri NU Dukuhtengah gelar takbir keliling malam idul fitri 1445 di Desa Dukuhtengah malam tadi (09/04)

Acara ini dimeriahkan oleh peserta dari TPQ, grup musik patrol Arsabet, PR. Pagarnusa Dukuhtengah, serta seluruh warga desa dukuhtengah yang sangat antusias.

Pelajar NU saat ini merupakan pemimpin NU masa depan.  Ikatan Pelajar NU (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri NU (IPPNU) merupakan gerbang pertama masuk untuk mengenal apa itu Nahdlatul Ulama. Orang tidak mengenal Nahdlatul Ulama, akan…

Read More

ANAK YATIM DAN LAZISNU DUKUHTENGAH NGEMALL BARENG

Dukuhtengah. Belasan anak yatim terlihat tampak sumringah ketika diajak oleh Lembaga Amil Zakat, Infaq dan Shadaqah NU UPZIS PRNU Dukuhtengah berbelanja di salah satu mall di kawasan kota Sidoarjo, Minggu 07/04/2024.

Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk program Mahabbah Ramadhan 1445 H. yang sudah dari jauh hari ditetapkan oleh pengurus UPZIS NU Care-Lazisnu PRNU Dukuhtengah. Dikemas dalam giat Ngemall Bareng Anak Yatim, 15 anak yatim usia balita hingga usia sekolah dasar menjadi peserta dalam program tersebut.

Bentuk fasilitas yang diberikan kepada…

Read More

NU Care – LAZISNU PRNU Dukuhtengah Salurkan 170 Bingkisan Lebaran untuk Kaum Dhuafa di Desa Dukuhtengah

Dukuhtengah – NU Care – LAZISNU PRNU Dukuhtengah berbagi kegembiraan kepada saudara yang kurang mampu/dhuafa di Desa Dukuhtengah melalui program BILAFA malam lalu (01/04)

NU Care-LAZISNU merupakan lembaga nirlaba milik perkumpulan Nahdlatul Ulama (NU) yang bertujuan untuk berkhidmat dalam rangka membantu kesejahteraan dan kemandirian umat; mengangkat harkat sosial dengan mendayagunakan dana Zakat, Infak, Sedekah (ZIS) dan dana sosial-keagamaan lainnya (DSKL).

Pada bulan Ramadhan 1445 H ini, NU Care – LAZISNU PRNU Dukuhtengah mempunyai program kerja guna berbagi kegembiraan kepada masyarakat sekitar dengan…

Read More

Perkuat Lembaga, NU Care – LAZISNU PRNU Dukuhtengah Mengadakan Kegiatan HALAQOH Zakat

Dukuhtengah – NU Care – LAZISNU PRNU Dukuhtengah Memperkuat Lembaga dengan Mengadakan Kegiatan Halaqoh Zakat malam lalu (20/03)

NU Care-LAZISNU merupakan lembaga nirlaba milik perkumpulan Nahdlatul Ulama (NU) yang bertujuan untuk berkhidmat dalam rangka membantu kesejahteraan dan kemandirian umat; mengangkat harkat sosial dengan mendayagunakan dana Zakat, Infak, Sedekah (ZIS) dan dana sosial-keagamaan lainnya (DSKL).

Pada bulan Ramadhan 1445 H, NU Care – LAZISNU PRNU Dukuhtengah mempunyai program kerja guna meningkatkan wawasan kepada masyarakat sekitar mengenai rukun Islam yang ketiga yakni tentang Zakat….

Read More

Sukses Laksanakan Raker, Pimpinan Ranting IPNU IPPNU Dukuhtengah Diminta Menghasilkan Program Kerja yang Membawa Kemajuan

Dukuhtengah – Pimpinan Ranting Ikatan Pelajar NU Ikatan Pelajar Putri NU Dukuhtengah gelar Rapat Kerja masa khidmat 2023 – 2025 di Rumah Yatim Dukuhtengah pagi lalu (28/01)

Acara ini dikemas dengan sederhana dan diikuti oleh semua rekan-rekanita PR IPNU IPPNU Dukuhtengah yang bertujuan untuk merencanakan program kerja selama satu priode kedepan.

Pelajar NU saat ini merupakan pemimpin NU masa depan.  Ikatan Pelajar NU (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri NU (IPPNU) merupakan gerbang pertama masuk untuk mengenal apa itu Nahdlatul Ulama. Orang tidak…

Read More

PR LAZISNU Dukuhtengah Galang Donasi untuk Palestina di Acara Ansor Dukuhtengah Bersholawat
At Ta'awun; PR LAZISNU Dukuhtengah menggalang dana untuk Palestina di acara Ansor Dukuhtengah Bersholawat.

Dukuhtengah – LAZISNU Dukuhtengah menggalang donasi pada malam acara Ansor Dukuhtengah Bersholawat pada Sabtu (25/11) di pertigaan jalan Desa Dukuhtengah. “LAZISNU Ranting mensupport dana, kesehatan, dan penggalangan dana. Tentunya atas seizin panitia. Karena acara ini bukan acara LAZISNU, tapi Ansor. LAZISNU hanya menumpang untuk melakukan penggalangan dana saja. Dan akan dihitung malam ini juga,” terang Ust. Muhajirin, Koordinator Penggalangan Dana PR LAZISNU Dukuhtengah.

Ketua PR GP Ansor Dukuhtengah sendiri menyambut baik rencana LAZISNU untuk melakukan penggalangan dana. “Ya, kemarin…

Read More

Dalam Rangka Haul Masyayikh dan Sesepuh Desa, Ansor Dukuhtengah Bersholawat
Al Habsyi,Al Haddad,Al Hasyimi,Al Hasyimi Sidoarjo,Al Muthahhar,Al Muthohhar,Ansor,Asyari,Banser,bershalawat,bersholawat,Buduran,Chusnul Arofiq,Cucu Nabi,Darul Ulum,Desa,Dukuhtengah,Farid,GP,Guru,Habib,Hari,Hasyim,Haul,ISHARI,Jumberareka,Kepala Desa,Ketua,Lagu,Lir-ilir,Machrus,Masjid,Masyayikh,Maulid,Muhajirin,Muhammad,Muhibbin,MWC,MWCNU,Nahdlatul,Nasional,NU,Pagar Nusa,Palestina,Penggalangan Dana,Perbedaan Politik,Pertigaan,PR,Qasidah,Ranting,Ratib,santri,Sayyid,Sesepuh,shalawat,Sholawat,Sidoarjo,Syubbanul,Turi Putih,Ulama,Ust. Memed,Wathan,LAZISNU

Dukuhtengah – Pimpinan Ranting Gerakan Pemuda Ansor Dukuhtengah kemarin (25/09) mengadakan haul masyayikh dan sesepuh desa Dukuhtengah. Acara tersebut dimulai sejak bakda subuh dengan khatmil Qur’an hingga siang hari.

Dilanjutkan pada sore harinya dengan kirim doa untuk para masyayikh dan sesepuh desa Dukuhtengah beserta warga setempat hingga petang hari. Dan pada malam harinya, acara puncak yang bertajuk “Ansor Dukuhtengah Bersholawat dalam Rangka Haul Masyayikh dan Sesepuh Desa Dukuhtengah” dimulai.

Al Habsyi,Al Haddad,Al Hasyimi,Al Hasyimi Sidoarjo,Al Muthahhar,Al Muthohhar,Ansor,Asyari,Banser,bershalawat,bersholawat,Buduran,Chusnul Arofiq,Cucu Nabi,Darul Ulum,Desa,Dukuhtengah,Farid,GP,Guru,Habib,Hari,Hasyim,Haul,ISHARI,Jumberareka,Kepala Desa,Ketua,Lagu,Lir-ilir,Machrus,Masjid,Masyayikh,Maulid,Muhajirin,Muhammad,Muhibbin,MWC,MWCNU,Nahdlatul,Nasional,NU,Pagar Nusa,Palestina,Penggalangan Dana,Perbedaan Politik,Pertigaan,PR,Qasidah,Ranting,Ratib,santri,Sayyid,Sesepuh,shalawat,Sholawat,Sidoarjo,Syubbanul,Turi Putih,Ulama,Ust. Memed,Wathan,LAZISNU

Read More

PERINGATAN HARI SANTRI NASIONAL (HSN) 2023 MELALUI PENGOBATAN GRATIS

BUDURAN. Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama (LKNU) MWCNU Buduran bekerjasama dengan LKNU PC Sidoarjo, Rumah Sehat Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Sidoarjo, dan LAZISNU Buduran mengadakan pengobatan gratis untuk umum pada Rabu (18/10) di halaman kantor MWCNU Buduran. Kegiatan sosial-kesehatan ini merupakan bagian dari rangkaian peringatan HSN tahun 2023 yang telah direncanakan oleh kepanitiaan yang dibentuk oleh pengurus MWCNU Buduran. Pengobatan gratis pada warga secara umum menjadi salah satu pilihan utama dengan pertimbangan bahwa santri harus menjadi entitas terdepan dalam…

Read More